Duh, Yakin Masih Mau Buang Air Cucian Beras Setelah Tahu Manfaatnya Ini? Pantas Di Luar Negeri Malah Disimpan Karena Dianggap Lebih Berharaga dari Emas

By Virny Apriliyanty, Jumat, 20 Agustus 2021 | 12:40 WIB
Air cucian beras bermanfaat untuk kesehatan dan kecantikan. (topsushimaker.com)

Tetapi ada cara mudah menghilangkan rasa pahitnya.

Rendam saja lobak di dalam air beras selama 3 menit.

Bilas dengan air biasa.

Lobak pun terbebas dari rasa pahit.

3. Memutihkan Kolang Kaling

Kadang, kolang kaling berwarna agak kekuningan.

Tentu, kalau sudah begini tampilannya jadi kurang cantik.

Baca Juga: Iseng Gosok Nanas di Kulit Kepala, Wanita Ini Tak Sadar Dampaknya Sungguh Luar Biasa, Malah Ketagihan!

Untuk mengatasinya, rendam dulu kolang kaling dalam air cucian beras selama 1 jam.

Setelah itu, kolang kaling putuh pun siap diolah.

4. Mencerahkan Kulit

Menggunakan air cucian beras untuk mandi atau membasuh muka dapat membuat kulit lebih cerah dan menyamarkan noda hitam.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.