Mulai Sekarang Letakkan 3 Tanaman ini di Sudut Kamar, Hal Luar Biasa ini Diam-diam Terjadi Saat Kita Sedang Tidur, Menakjubkan!

By Marcel Mariana, Selasa, 31 Agustus 2021 | 18:10 WIB
Meletakkan 3 tanaman ini di sekitar kamar tidur bisa berikan khasiat luar biasa (meadowsfarms.com)

Pastikan air naik sekitar setengah dari setiap sisi pot.

Setelah itu, diamkan pot sampai tanah bagian atas basah, kira-kira selama satu jam atau lebih.

Kemudian, kita harus memastikan akar mendapatkan kelembapan yang cukup untuk membuat batang menjadi kaku lagi.

Kita juga bisa mengubah pola penyiraman tanaman, yakni dengan menyiram lebih sering agar bisa mencegah layu di masa depan.

Baca Juga: Satu Indonesia Tak Sadar! Jangan Dibuang Jika Temukan Tanaman Liar Ini di Depan Rumah, Efeknya Ternyata Bisa Sembuhkan Penyakit Berbahaya!

2. Perhatikan drainase

Tanaman memang membutuhkan air untuk hidup. Namun, terlalu banyak air di dalam pot malah bisa menyebabkan hal yang buruk.

Pasalnya, akar tanaman membutuhkan kantong udara di sekitarnya untuk bernapas.

Kalau tanah terlalu jenuh sampai menenggelamkan akar, maka akar akan kesulitan menyerap nutrisi, sehingga tanaman pun bisa layu.

Selain itu, akar juga bisa mengalami pembusukan kalau terlalu basah.