Belum Banyak yang Tahu! Begini Cara Rontokan Kerak Nasi di Panci Rice Cooker Tanpa Perlu Digosok, Bikin Rice Cooker Awet Banget

By Marcel Mariana, Kamis, 2 September 2021 | 15:32 WIB
Cara mudah merontokkan kerak nasi di panci rice cooker tanpa merusak pancinya (Shutterstock via Kompas.com)

Bahan Dapur Untuk Atasi Noda Kerak Kopi

1. Larutan Cuka

Campurkan cuka dengan air secukupnya dan biarkan dalam gelas selama 2-3 jam.

Setelah itu, gosok dengan spon kasar sampai noda kerak minggat.

Baca Juga: Akhirnya Kena Batunya! Punya 4 Mantan Istri tapi Malah Disebut Telantarkan Anak, Kiwil Tak Tanggapi Komplain dari Mantan Karena Alasan Ini, 'Saking Banyaknya!'

2. Air panas dan baking soda

Jika masih kurang ampuh menghilangkan kerak, kamu bisa merendam gelas dan cangkir pada air panas yang dicampur baking soda secukupnya.

Rendam gelas pada larutan ini semalaman, lalu cuci bersih pada pagi harinya.