Makanan untuk Obat Bau Kaki, Cuma Rendam Kaki 15 Menit Pakai Ramuan ini, Aroma 'Ikan Asinnya' Dijamin Tak Akan Datang Lagi!

By Ulfa, Kamis, 9 September 2021 | 17:25 WIB
Makanan untuk obat bau kaki yang wajib kita simak (freepik.com)

3. Tepung jagung

Anda juga bisa menggunakan tepung jagung untuk mencegah bau kaki yang memalukan.

Tepung jagung menyerap keringat dan membuat kaki tetap segar.

Taburkan sedikit tepung di kaki setiap hari sebelum mengenakan kaus kaki.

Kita juga dapat membersihkan kaki dan sepatu dengan soda kue.

Bahan ini akan membunuh bakteri dan jamur dan dengan demikian menjauhkan kaki yang bau.

Baca Juga: Bukan Tipu-tipu! Ini Makanan untuk Obat Penambah Tinggi, Ibu-ibu Wajib Stok untuk Makan Anak di Rumah!

4. Cuka apel

Cairan yang difermentasi sangat baik untuk menghilangkan bau kaki.

Asam dalam cuka menetralkan bau yang membantu membunuh bakteri.

Campurkan setengah cangkir cuka sari apel dalam seember air hangat dan rendam kaki di dalamnya selama 10 -15 menit.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.