Iseng Letakkan Satu Gelas Kopi di Kulkas di Malam Hari, Seisi Rumah Langsung Kaget Lihat Perubahan Luar Biasa Ini di Pagi Hari, Ada Apa?

By Idam Rosyda, Kamis, 16 September 2021 | 19:10 WIB
Manfaat kopi yang diletakkan di kulkas (Kolase SajianSedap.com dan Gridpop.id)

4. Vanila

Alternatif lain adalah menggunakan vanilla.

Caranya, rendam kapas pada ekstrak vanilla lalu tinggalkan di dalam kulkas untuk memberikan aroma yang lezat.

5. Lemon

Letakkan beberapa iris lemon di dalam kulkas selama beberapa hari (segeralah buang jika lemon mulai layu dan ganti dengan yang segar ).

Lemon dapat menyerap aroma tidak sedap dan menggantinya dengan bau yang sangat segar.

Baca Juga: Tanpa Sadar Membunuh Pelan-pelan, Jangan Lagi Simpan Telur di Kulkas Jika Tidak Mau Mati Muda

Selain lemon kita juga bisa memakai kulit jeruk.

Setelah kulkas tidak berbau, pastikan kita melakukan penyimpanan dengan tepat.

Gunakan wadah kedap udara dan bersihkan tumpahan sisa makanan dengan segera.

Baca Juga: Subhanallah, Ibu Rumah Tangga ini Kaget Luar Biasa Melihat Isi Rice Box Pas Mau Masak Nasi, Telur Di Atas Beras Jadi PenyebabnyaArtikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Cara Alami Hilangkan Bau pada Kulkas