Sajiansedap.com - Setiap ibu rumah tangga pasti sangat sering menggunakan pisau.
Apabila tidak pernah menggunakannya maka akan disimpan di lemari.
Tak jarang malah menjadi sangat berkarat.
Selain tak enak dipandang, noda-noda karat pada pisau tersebut juga sangat tidak baik untuk kesehatan.
Tapi jangan dibuang dulu!
Pisau berkarat ternyata bisa kita bersihkan dengan cara yang mudah, lho!
Salah satunya adalah dengan merendamnya di minuman soda kola.
Gak percaya?
Yuk simak langkah-langkahnya berikut ini.