Resep Bihun Kuah Jamur Enak, Menu Sarapan yang Selalu Memuaskan

By Robert Christianto, Minggu, 3 Oktober 2021 | 20:00 WIB
Resep Bihun Kuah Jamur Ini Bikin Kita Selalu Ketagihan Untuk Menyantapnya (Sajian Sedap)

Cara Membuat Bihun Kuah Jamur:

1. Didihkan 1.000 ml air. Masukkan bihun. Seduh sebentar. Angkat. Tiriskan

2. Panaskan minyak. Tumis bawang putih sampai harum. Masukkan udang. Aduk sampai berubah warna.

3. Tambahkan jamur merang dan pokcoy. Aduk sampai setengah layu. Tuang kaldu ayam. Masak sampai mendidih.

4. Bubuhi garam, merica bubuk, dan gula pasir. Aduk rata. Masak sampai matang.

5. Masukkan bihun dan daun bawang. Aduk rata. Masak sebentar. Angkat.

 Baca Juga: Resep Bihun Goreng Terasi Bola Daging Enak, Menu Sarapan Praktis yang Begitu Menarik Untuk Disantap

Baca Juga: Resep Bakwan Bihun Udang Enak, Sajian Pelengkap Renyah yang Tak Sulit Dibuat

Baca Juga: Resep Orak Arik Bihun Tongkol Enak, Lauk Pelengkap Lezat yang Bikin Kita Luluh Seketika

Baca Juga: Resep Bihun Goreng Cabai Hijau Enak, Menu Sarapan Praktis yang Bisa Bikin Perut Puas

Baca Juga: Resep Bihun Goreng Telur Asin Enak, Variasi Menu Sarapan Lezat yang Lebih Menarik Untuk Disajikan