Gula melemahkan sistem daya tahan tubuh dengan melemahkan kesanggupan tubuh dalam memerangi infeksi.
Gula dapat menjadi racun kimiawi.
Contoh spesifik gula atau pemanis yang dapat menaikkan risiko kanker, yakni:
- Gula halus
- Pemanis buatan
- Soda pop
- Siklamat
3. Biji-bijian yang telah diproses
Secara umum, biji-bijian sejatinya adalah makanan yang mengandung tinggi serat.
Namun, apabila biji-bijian digiling, maka lapisan luar yang disebut endosperm dan lapisan dalamnya akan keluar.
Ini artinya, lebih dari 24 macam mineral, vitamin, serat dan zat gizi yang penting lainnya dalam biji-bijian akan terbuang dan hanya akan membebani tubuh.
Contoh spesifik biji-bijian yang telah diproses dan dapat menjadi makanan penyebab kanker, yakni:
- Tepung putih yang diproses
- Keripik kentang
- Mi yang dicampur bahan pengawet,
- Popcorn microwave
4. Lemak dan minyak yang telah diproses
Lemak dan minyak dapat menjadi makanan penyebab kanker.
Berikut hubungan sebab akibat antara keduanya: