Sajiansedap.com - Apakah anda salah satu penggemar bakso aci?
Jika iya, maka penting untuk anda mengetahui hal satu ini.
Baso aci, salah satu jajanan populer yang nikmat disantap dengan kuah sambal saat hangat-hangat.
Perpaduan rasa kuah gurih dengan bakso yang kenyal serta kriuk topping pilus memang membuat lidah bergoyang saat menikmati makanan ini.
Tak perlu buru-buru pesan online, baso aci ternyata bisa kamu bikin sendiri di rumah dengan harga terjangkau.
Bahkan modal Rp10 ribu bisa bikin sekeluarga kenyang dengan baso aci buatanmu.
Harga murah ini karena bahan pembuatannya tak membutuhkan daging sama sekali.
Walau tanpa daging, nyatanya bakso aci tetap jadi idola karena teksturnya yang kenyal dan toppingnya yang seru.
Nah, bikin bakso aci di rumah tentu saja lebih murah ketimbang bakso daging.
Tapi sebelum bikin, ada baiknya kalian tahu dulu tips bikin bakso aci ala pedagang ini.
4 hal ini harus diperhatikan karena jadi rahasia suksesnya.
Berikut ulasan lengkapnya untuk anda.