Belajar Dari Tukul Arwana yang Idap Pendarahan Otak, Hotman Paris Bongkar 1 Rutinitas Tengah Malam yang Bikin Sehat Bugar Di Usia 60an

By Sera B, Kamis, 30 September 2021 | 06:10 WIB
Hotman Paris bongkar rutinitas malam hari yang membuatnya segar bugar di usia 60. (Kolase Bangka Pos)

Sajiansedap.com - Sebagai sahabat, Hotman Paris pun turut tunjukan simpati atas kondisi Tukul Arwana yang idap pendarahan otak.

Pengacara 61 tahun itu pun mendoakan kesembuhan sang pelawak dalam video Instagram, Sabtu (25/9/2018).

"Halo, kita mendoakan agar rekan kita, Tukul, yang katanya pecah pembuluh darah, agar cepat sembuh," ujar Hotman Paris.

Baca Juga: Putra Tukul Arwana Sampai Mohon Doa, Ternyata Tubuh Akan Beri Tanda Ini Sebelum Diserang Pendarahan Otak! Catat Supaya Tidak Terlambat Diobati

Baca Juga: Tukul Arwana Dilarikan Ke Rumah Sakit Karena Pendarahan Otak, Lauk Favorit Di Meja Makan ini Diam-diam Bisa Jadi Penyebabnya

Sebagai sesama pria dengan rentang usia tak jauh berbeda, Hotman Paris akui punya masalah kesehatan yang mirip dengan Tukul.

"Kamu tahu? Hotman itu menangani perkara ratusan, sehingga tekanan darah dia suka naik, stress," imbuhnya.

Namun, suami Agustianne Marbun itu bongkar 1 tips sehat yang membuatnya segar bugar di usia 60an.