Sajiansedap.com - Setiap selesai makan pasti akan banyak piring yang menumpuk di wastafel.
Para ibu rumah tangga akan sibuk mencuci piring menggunakan sabun cuci piring.
Usut punya usut, sabun cuci piring ternyata punya manfaat lain yang tak terduga loh.
Ya, manfaat lain dari sabun cuci piring adalah membersihkan sofa.
Tidak bisa kita pungkiri, terkadang sofa pasti akan kotor jika jarang ada yang bertamu.
Atau malah banyak noda tak terduga yang ada di sofa.
Anda tidak perlu risau lagi sekarang, ada cara mudah untuk mengatasinya.
Berikut ini ulasan lengkapnya.