SajianSedap.com – Rasa obat yang pahit membuat kita malas mengonsumsinya.
Untuk itu, kita terbiasa mengonsumsi obat dibarengi dengan sesuatu yang manis seperti teh.
Rasa manis yang diberikan pada teh membuat kita mewajarkan minum obat dengan teh.
Tapi tahukah Anda, selama ini kita salah besar!
Menutupi obat dengan rasa manis memang dibolehkan.
Mengonsumsi obat dengan teh ternyata memberikan dampak yang buruk untuk tubuh.
Bagaimana dampak buruk minum teh setelah mengonsumsi obat?
Simak dampak buruk minum teh setelah minum obat pada artikel berikut ini.