Ngapain Repot-Repot Ke Dokter, Ternyata Karang Gigi Bisa Rontok Cuma dengan Pakai Serai, Begini Caranya

By Gusthia Sasky T, Kamis, 7 Oktober 2021 | 07:25 WIB
serai dan gigi (Freepik.com)

Rontokan Karang Gigi dengan Serai

Serai diketahui bisa menghilangkan karang gigi yang membandel.

Mengutip dari Health Site, karang gigi akan rontok sendirinya jika Anda mau berkumur dengan air rebusan serai.

Ini karena serai membantu menghilangkan lapisan atau film yang dibentuk oleh bakteri untuk mencegah pembentukan karang gigi dan menghilangkan karang gigi jika ada.

Cara menghilangkan karang gigi yang membandel

Ini didukung dengan fakta dari sebuah penelitian yang diterbitkan dalam Global Journal of Medical Research, serai adalah salah satu tanaman herbal yang paling efektif dalam menghilangkan karang gigi.

Baca Juga: Dicap Sebagai Istri Terbaik, Nagita Slavina Malah Berani Bertingkah Hingga Bikin Raffi Ahmad Naik Darah ‘Malu Dong Harga Diri Aku!’

Tentu tidak hanya menghilangkan karang gigi, berkumur dengan air rebusan serai akan membuat nafas menjadi segar dan terhindar dari bau mulut yang tidak sedap.

Untuk menghilangkan karang gigi dengan serai, Anda cukup lakukan:

1. Ambil serai, potong kecil-kecil.

2. Siapkan air 1 gelas dan didihkan. Setelah mendidih masukkan potongan serai.

3. Tunggu 10-15 menit, sampai airnya berubah kekuningan.