Tak Perlu Capek Keluar Keringat, Hilangkan Bau Tak Sedap Kamar Mandi Cukup Pakai Bahan Dapur Ini, Begini Caranya!

By Amelia Pertamasari, Jumat, 8 Oktober 2021 | 10:40 WIB
Cara mengatasi bau tak sedap di kamar mandi. (Tribun Bali -Tribunnews.com)

Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap Kamar Mandi

1. Cuka putih

Cuka putih adalah disinfektan dan pewangi alami yang dapat menghilangkan bau di kamar mandi.

Encerkan cuka dengan air, kemudian masukan air cuka ini ke dalam botol kemudian semprotkan ke beberapa bagian di kamar mandi seperti wastafel, cermin, toilet, dll.

Kemudian gunakan spons atau kain serat mikro basah untuk menyekanya.

 Baca Juga: Makan Hati Keran Kamar Mandi Sering Tersumbat? Coba Lakukan 3 Cara Ini, Dijamin Tidak Perlu Lagi Panggil Tukang Ledeng

Meskipun baunya menyengat, aroma cuka yang kuat akan menguap saat Anda membersihkannya.

Untuk mendapatkan aroma yang lebih segar, campurkan larutan cuka dengan lemon.

2. Baking soda

Baking soda atau soda kue dapat menjadi pewangi kamar mandi yang tidak beracun.