Cara Membersihkan Noda Parfum PakaianJika Anda sedang bingung mencari cara membersihkan noda parfum pada pakaian, ternyata mudah kok caranya.
Ya memang beberapa jenis kain dan parfum akan bereaksi saat bercampur.
Dampaknya, biasanya noda kuning pada pakaian yang susah hilang.
Untuk membersihkannya, Anda bisa menggunakan air yang dicampur cuka untuk menghilangkan noda parfum yang tertinggal di baju kita.
Bagaimana caranya?
Anda tinggal mencampurkan kedua bahan tersebut dan menggosokan perlahan ke noda parfum yang ada di baju menggunakan spons.Setelah digosok, kita bisa mendiamkan dulu baju tersebut selama beberapa menit, lalu dicuci.
Jika Anda tidak mempunya cuka di rumah, ada beberapa alternatif cara lain yang bisa Anda pakai.1. Campuran air lemon dan air panasSelain menggunakan cuka, air lemon juga bisa Anda gunakan untuk menghilangkan noda parfum di baju.Kita tinggal memeres air lemon dan setengah gelas air panas ke noda parfum yang pengin kita hilangkan.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :