Iseng Lihat Tetangga Sering Buang Deterjen ke Saluran Air, Ternyata Hal Mengejutkan Ini yang Terjadi, Nyesel Gak Coba

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Kamis, 21 Oktober 2021 | 18:55 WIB
Ilustrasi penggunaan detergen untuk mengatasi saluran air yang mampet ()

Manfaat Detergen untuk Mengatasi Saluran Mampet

Detergen ternyata bisa digunakan untuk membersihkan saluran air yang mampet, Anda bisa mencampurnya dengan air hangat

Jika saluran air pada tempat mencuci piring di dapur mampet, jangan buru-buru memanggil tukang atau teknisi.

Anda bisa mengatasinya dengan deterjen.

Caranya juga sangat mudah.

Tuang seperempat cangkir deterjen cair ke saluran air.

Baca Juga: Ucapkan Selamat Tinggal Pada Laundry, Mulai Sore ini Coba Cuci Baju dengan Shampoo Kalau Mau Lihat Hal Fantastis ini

Kemudian tuang air mendidih secara perlahan.

Air panas dan deterjen yang licin akan bekerja sama melancarkan saluran air yang mampet.

Lakukan tips ini selama beberapa kali sampai saluran lancar kembali.

Manfaat Lain Detergen selain Untuk Membersihkan Saluran Mampet

1. Pembersih serbaguna

Selain digunakan untuk mencuci, ternyata detergen bisa digunakan untuk membersihkan hal lainnya, lho!

Beberapa diantaranya adalah membersihkan berbagai bagian rumah.