Bingung Pembersih Kacanya Habis, Bunda Ini Iseng Gunakan Campuran Sabun Cuci Piring dan Cuka, Hasilnya Bikin Nggak Usah Panggil Cleaning Service!

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Sabtu, 23 Oktober 2021 | 05:40 WIB
Ilustrasi membersihkan kaca dengan cairan sabun cuci piring. Kaca dijamin kinclong seketika! ()

SajianSedap.com – Membersihkan kaca menjadi salah satu pekerjaan rumah yang cukup menyulitkan.

Tebalnya debu, menumpuknya kotoran, hingga bekas stiker yang sulit dihilangkan menjadikan kaca sulit untuk dibersihkan.

Terkadang kita sudah melakukan berbagai cara namun hasilnya masih tetap nihil.

Jika Anda kesulitan membersihkan kaca, jangan menyerah!

Baca Juga: Se-Indonesia Kecolongan! Bukan Pakai Sabun Cuci Piring, Ternyata Begini Cara Tepat Bersihkan Talenan Agar Tak Jadi Sarang Kuman

Ada berbagai cara yang bisa Anda lakukan untuk membersihkan kaca dalam sekejap.

Bahan yang digunakan juga pasti ada di rumah Anda.

Salah satunya adalah dengan mencampurkan sabun cuci piring dan cuka.

Simak tips tentang cara menghilangkan kotoran di kaca dengan sabun mandi dan cuka berikut ini.