Sesekali cek dan guncangkan botol untuk memastikan seluruh daun terendam minyak zaitun.Jika sabar, kamu akan mendapatkan minyak esensial daun salam yang luar biasa.Setelah 14 hari, saring dengan kain bersih.Kemudian simpan minyak dalam botol lain dan letakkan di tempat yang gelap dan dingin.
Air Rebusan Daun Salam Obati Kolesterol Tinggi
Selain dijadikan minyak, daun salam juga bisa dikonsumsi dalam bentuk rebusan.
Daun salam mengandung vitamin A, vitamin C dan asam folat.Selain itu, mengandung potasium, kalsium, mangan dan magnesium.
Dari kandungan tersebut lah, air dari rebusan daun salam ini bisa membantu sembuhkan berbagai penyakit.
Nah salah satu penyakit yang terbukti ampuh diatasi oleh daun salam adalah kolesterol tinggi.
Tapi jangan asal cemplungkan daun salam dalam air lalu direbus dan diminum.