Wanita Sendiri Pun Bisa! Begini Cara Bersihkan Isi Dispenser Tanpa Membongkarnya! Siap-siap Geli Lihat Air Hitam yang Keluar

By Virny Apriliyanty, Kamis, 28 Oktober 2021 | 10:25 WIB
Dispenser (Tribun Jakarta)

6. Bersihkan corong dispenser

Setelah melakukan langkah-langkah di atas, sekarang membersihkan corong dispenser.

Bersihkan corong dispenser menggunakan sedikit sabun, lalu gosok-gosok semua permukaannya hingga bersih.

Setelah bersih, keringkan dan letakkan kembali corong dispenser ke tempatnya. 

Baca Juga: Malam Ini Coba Makan Bawang Putih Panggang saat Makan, Tak sampai 24 Jam Hal Tak Terduga Ini Bakal Terjadi di Sekujur Tubuh, Wow Banget!

7. Lap dispenser dengan kain kering bersih

Terakhir, kita hanya perlu mengelap permukaan luar dispenser dengan kain kering bersih untuk mengeringkannya.

Bila sudah dilap, artinya roses pembersihan dispenser pun selesai.

Namun, jangan langsung memasukkan dispenser kembali ke tempatnya.

Diamkan terlebih dahulu sampai semua bagian dispenser benar-benar kering.

Bersihkan Penampungan Sisa Air Dispenser

Nah, jika Saselovers sudah membersihkan bagian dalam dispenser jangan lupa juga untuk membersihkan air penampung sisa tetesan air dispenser.

Caranya cukup mudah kok, dengan cara membukanya lalu membuang air tersebut.