Ngapain Buang Uang Beli Baru, Cuma Lakukan Cara Mudah Ini Ternyata Dapat Atasi Kulkas yang Engga Dingin, Ibu Rumah Tangga Pasti Bisa

By Gusthia Sasky T, Kamis, 28 Oktober 2021 | 09:00 WIB
Kulkas (Pexels/Kindel Media)

2. Cek dengan termometer

Jika kulkas sudah diatur pada temperatur ideal namun tetap tidak dingin, gunakan termometer khusus untuk kulkas.

Tujuannya untuk mengecek temperatur yang sebenarnya di dalam kulkas.

Kalau belum punya temperatur kulkas, Anda bisa membelinya di toko online dengan harga yang cukup terjangkau.

Baca Juga: Rugi Kalau Minum Obat Seumur Hidup! Kolesterol Bisa Langsung Turun Cuma dengan Minum Air Rebusan Bumbu Dapur Ini, Pasti Ada di Kulkas

3. Pastikan bahan makanan diletakkan di tempat yang tepat

Anda tidak bisa sembarangan menyimpan bahan makanan di kulkas.

Pastikan Anda cermat dalam menempatkan bahan makanan dan sayuran di dalam kulkas.

Produk susu, misalnya, sebaiknya tidak ditempatkan di rak di pintu kulkas.

Pasalnya, pintu kulkas seringkali merupakan tempat paling hangat di kulkas.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.