Resep Cah Telur Pokcoy, Menu Rumahan Untuk Teman Menyantap Hidangan Utama

By Dwi, Kamis, 11 November 2021 | 11:00 WIB
Resep Cah Telur Pokcoy, Menu Sayuran Sederhana yang Sehat Dan Enak (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Cah Telur Pokcoy bisa jadi pilihan tepat jika mencari menu yang praktis untuk makan siang.

Soalnya, Resep Cah Telur Pokcoy yang enak ini bisa kita hadirkan hanya dalam waktu 20 menit saja.

Mari, hadirkan Resep Cah Telur Pokcoy yang enak ini untuk teman menyantap menu utama siang ini.

Baca Juga: Resep Pokcoy Telur Asin Enak Ini Mustahil Banget Kalau Tidak Disukai Keluarga

Waktu: 20 Menit

Sajian: 3 Porsi

Bahan:150 gram pokcoy, potong-potong100 gram taoge150 gram tahu kuning, potong kotak2 butir telur3 siung bawang putih, iris halus1/2 sendok teh seledri, cincang halus1 sendok makan kecap manis3/4 sendok teh garam1/4 sendok teh merica bubuk1/4 sendok teh gula pasir100 ml air1 sendok makan minyak goreng, untuk menumis