Sosok Istri Kedua Azis Gagap Bukan Orang SembaranganSetelah kehidupan poligami Azis tersiar, sosok istri kedua komedian Azis pmulai mencuri perhatian.Walaupun jarang tampil di layarkaca, paras cantik Dewi berhasil membuat warganet salah fokus.
Baca Juga: Nasi Sudah Jadi Bubur! Ditinggal Rohimah sampai Hidup Nelangsa, Kiwil Kini Malah Siratkan Penyesalan Setelah Nikahi Venti Figianti, ‘Setelah Menikah..’Meski sang suami sudah kaya raya, Dewi tah hanya berpangku tangan pada Azis.Pasalnya, Dewi memiliki sebuah restoran yang berada di kawasan Srengseng, Jakarta Barat.Rumah makan bernama Cobek Kampung Jambul Kuning itu sering diunggah Dewi di akun Instagram miliknya.Bahkan baru-baru ini Dewi mengunggah suasana restorannya yang cukup ramai.Restoran tersebut diketahui dimiliki Dewi bersama sang suami Azis.