Seorang Nenek 80 Tahun Bikin Tetangga Gigit Jari karena Punya Wajah Bak ABG, Air Rebusan Kulit Kentang Jadi Penyebabnya

By Raka, Kamis, 4 November 2021 | 17:55 WIB
Ini yang terjadi jika rutin mengonsumi sisa kulit kentang (Nakita)

Folat bermanfaat untuk menjaga kesehatan mata, zinc dapat membantu sistem pencernaan dan metabolisme tubuh, serta zat besi dapat membantu pembentukan hemoglobin.

Jadi, kulit kentang tidak berbahaya jika dimakan.

Namun jangan lupa, sebelum mengolahnya harus dicuci bersih dulu, ya!

 

Solusi Menghilangkan Uban dengan Kulit Kentang

Melansir dari Huffpost, rupanya ada cara alami untuk mengembalikan uban rambut kembali hitam.

Tidak lain menggunakan kulit kentang di mana kuncinya anda harus mau sabar dan telaten.

Kentang putih dikenal kaya akan kandungan fosfor, zat besi, kalsium, serat, protein, serta vitamun A, B dan C.

Kandungan inilah yang membuat rambut tumbuh lebat dan hitam.

Baca Juga: Nyesel Kalau Baru Tahu Manfaatnya, Cuma Rutin Makan Kentang Rebus Setiap Hari Bisa Berikan Efek Menakjubkan Ini Bagi Tubuh, Gak Perlu Lagi Habis Biaya ke Dokter

Kulit kentang terutama, ternyata bagus untuk menghitamkan rambut jika digunakan secara telaten.