SajianSedap.com – Kulit wajah yang bersih dan cerah sepertinya memang impian semua orang.
Tak terkecuali bagi wanita yang muda dan tua.
Namun biasanya seiring bertambah usia ada berbagai permasalahan.
Salah satunya adalah keriput.
Keriput memang tak bisa dihindari.
Tapi ternyata keriput bisa dicegah.
Caranya hanya rutin menggunakan uap air panas.
Penasaran bagaimana caranya?