Makanan untuk Obat Gigi Berlubang, Kalau Tak Sempat Ke Dokter Mending Obati dengan Bumbu Dapur Ini, Dijamin Rasa Sakit Langsung Hilang

By Gusthia Sasky T, Sabtu, 27 November 2021 | 13:25 WIB
makanan untuk obat gigi berlubang (thehealthsite.com)

2. Bawang Merah dan Putih

Bawang-bawangan ini juga bisa jadi obat alami sakit gigi berlubang, loh!

Soalnya bawang putih memiliki kandungan antiseptik.

Kandungan ini dapat melepas alicin dan menghasilkan minyak alami yang berfungsi untuk melawan bakteri.

Caranya bisa dengan mengunyah bawang putih secara langsung, tapi jangan sampai ditelan.

Baca Juga: Jangan Dulu Beli Obat, Mending Coba Makanan untuk Obat Turunkan Kolesterol Tinggi dari Air Rebusan Sayur ini, Modalnya Cuma Rp 5 Ribu!

Setelah itu kita harus kumur-kumur dengan air hangat dan minum susu murni untuk menghilangkan aroma baunya.

Bawang merah mengandung anti-mikrobial dan antiseptik yang juga mampu mengendalikan rasa nyeri akibat gigi berlubang.

Jika tak ingin mengunyah secara mentah, bisa dengan cara menghaluskan bawang merah kemudian ditempel ke bagian gigi yang sakit.

3. Jahe

Obat alami sakit gigi berlubang yang terakhir ada jahe.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.