Bumbu Siraman:8 buah cabai rawit merah100 gram kacang tanah kulit goreng50 gram gula merah sisir8 siung bawang putih, goreng2 sendok teh terasi goreng2 sendok teh garam8 sendok makan petis4 sendok makan air asam dari 1 sendok makan asam dan 5 sendok makan air200 ml air
Cara Membuat Kangkung Siram Petis Kacang:
1. Lumuri tempe dengan 1 sendok teh garam dan 150 ml air. Goreng sampai matang.
2. Bumbu siraman. Ulek cabai rawit merah, kacang tanah, gula merah, bawang putih, terasi, dan garam sampai setengah halus. Masukkan petis dan air asam. Ulek rata. Tambahkan air. Aduk rata.
3. Tata irisan tempe dan ketimun. Masukkan kangkung, taoge, dan kacang panjang.
4. Siram sayuran dengan bumbu petis. Tabur dengan bawang merah goreng.
Baca Juga: BERITA POPULER : Berhenti Masak Tumis Kangkung Ditambah Bahan ini Sampai Khasiat Air Rebusan Jagung
Baca Juga: Resep Kangkung Krecek Bumbu Opor, Menu Nikmat yang Bisa Jadi Andalan Di Akhir Bulan