Jangan Dimakan! STOP Masak Cumi Kalau Kondisi Anggota Keluarga Seperti ini, Bisa-bisa Kehilangan Orang Tersayan dalam Waktu Singkat

By Raka, Sabtu, 4 Desember 2021 | 19:40 WIB
Orang dengan kondisi ini sebaiknya tidak diizinkan makan cumi (Kolase Dailymail dan Sajian Sedap)

Menurut informasi nutrisi Departemen Pertanian AS, porsi 100 gram cumi-cumi mengandung sekitar 263 miligram kolesterol.

Melansir Livestrong, batas konsumsi kolesterol harian adalah 300 miligram per hari.

Artinya, 100 gram cumi-cumi memenuhi hampir 90 persen kebutuhan kolesterol harian kita sehingga kita perlu berhati-hati, terutama bagi orang dengan riwayat penyakit jantung atau kolesterol tinggi.

Baca Juga: Hadirkan Resep Otak-Otak Cumi Rebus Sendiri Untuk Camilan Sehat Dan Enak Keluarga, Yuk

2. Penderita Alergi Seafood

Ilustrasi alergi

Anda pernah mengalami gatal-gatal, hidung tersumbat, atau bengkak bibir setelah makan makanan laut?

Bisa jadi Anda sedang mengalami gejala alergi seafood.

Alergi seafood merupakan respons abnormal oleh sistem kekebalan tubuh terhadap protein pada hewan laut tertentu.

Hewan laut yang dimaksud bisa berupa lobster, cumi-cumi, ikan kakap, kerang, udang, kepiting, maupun tiram.

Beberapa orang dengan alergi seafood bereaksi terhadap semua makanan dari laut.