Nyesel Selama Ini Cuma Dipakai Buat Bikin Kue, Daun Pandan Ternyata Bisa Jadi Obat untuk Atasi Tekanan Darah Tinggi, Begini Cara Tepat Mengolahnya

By Gusthia Sasky T, Minggu, 5 Desember 2021 | 07:40 WIB
daun pandan (Pixabay)

SajianSedap.com - Anda tentu sudah tak asing lagi dengan daun pandan bukan?

Apalagi kalau Anda suka bikin kue.

Ya, daun pandan memang sering digunakan untuk membuat kue.

Sebab daun pandan memang dikenal bisa memberikan aroma wangi untuk kue buatan kita.

Nah, selain bisa digunakan untuk membuat kue, daun pandan juga bagus untuk menjaga kesehatan tubuh kita loh.

Baca Juga: Beli Pewangi Bikin Kantong Jebol, Coba Letakkan Daun Pandan Di Dalam Lemari Selama Satu Malam, Efeknya Bikin Seisi Rumah Cuma Bisa Melongo

Ya, ternyata daun pandan bisa jadi obat untuk mengatasi tekanan darah tinggi.

Wah kira-kira bagaimana ya cara mengolahnya?