Awas Kena Omel Mertua! Jangan Lagi Simpan Semangka Di Kulkas, Bukannya Awet Malah Bisa Datangkan Dampak Buruk Ini untuk Keluarga

By Gusthia Sasky T, Minggu, 5 Desember 2021 | 11:10 WIB
semangka (Pxhere)

Karena jika semangka dan melon disimpan di dalam kulkas dapat mengurangi nutrisi seperti vitamin C, zeaxanthin, lycopene, dan beta-karoten yang terkandung dalam semangka dan melon.

Tomat

Sudah sejak dulu ahli merekomendasikan menyimpan tomat di luar kulkas, tapi pastikan tempat penyimpanan tomat sejuk dengan suhu ruangan kering sehingga kelembapannya terjaga.

Cabai

Agar cabai tahan lama dan awet, sebaiknya Anda menyimpannya di suhu ruangan saja, jangan di dalam kulkas.

Baca Juga: Bakalan Datangkan Petaka Mengerikan! Hentikan Menaruh Kulkas Sebelahan Dengan Kompor Gas, Nyawa Seisi Rumah Jadi Taruhannya

Kemangi

Kemangi juga tak boleh disimpan di dalam kulkas.

Agar tetap segar sebaiknya Anda menyimpannya di wadah berisi setengah air agar kemangi tetap segar.

Kalau menyimpannya di kulkas, kemangi akan cepat layu dan tak bisa digunakan.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.