Namun bila telur dalam posisi berdiri, kemungkinan telur telah disimpan lebih dari 10 hari.
Jangan konsumsi telur yang sudah mengambang ya, karena telur tersebut telah rusak dan tak layak dikonsumsi.
2. Sorot telur dengan cahaya
Bila disorot dengan senter atau lampu bayangan dalam telur berwarna terang dan jernih, tandanya telur masih segar.
Namun bila berwarna buram, berarti telur sudah tak segar lagi.
3. Cium Aroma Telur
Telur segar tidak akan tercium bau busuk atau amis yang menyengat.
Sedangkan telur busuk memiliki aroma busuk yang sangat kuat.