Jangan Pesan Minuman dengan Daun Mint Kalau Alami Kondisi Ini, Bisa Fatal Akibatnya Kalau sampai Masuk Mulut, Waspada!

By Idam Rosyda, Minggu, 12 Desember 2021 | 07:10 WIB
orang yang tidak disarankan konsumsi daun mint (alejandrophotography)

Bahaya Konsumsi Daun MintHati-hati ya bagi Anda yang sering mengonsumsi daun mint ini.

Ada beberapa kondisi tubuh tidak dianjurkan untuk mengonsumsi daun mint.Sebab daun mint dapat menyebabkan beberapa efek samping seperti maag, alergi, kemerahan, sakit kepala, dan luka mulut.

Baca Juga: Manfaat Daun Katuk Memang Luar Biasa, Tapi Jangan sampai Dimakan dengan Cara Ini, Bisa Bahaya Kalau sampai Masuk Mulut!

Baca Juga: Bukan Untung Malah Buntung! STOP Kebiasaan Seduh Jahe dengan Air Panas Mulai Detik ini! Efeknya Bisa Ancam Nyawa Satu Keluarga

Berikut ini beberapa kondisi tubuh yang sebaiknya tidak mengonsumsi daun mint:1. Bayi dan Anak-AnakJangan berikan teh mint untuk bayi atau anak kecil, bahkan dalam dosis kecil.

Minuman yang diberi daun mint

Sebab minyak aromatik dari peppermint dapat menyebabkan masalah pernapasan yang serius.Sebaiknya tunda dahulu pemberian teh mint untuk bayi atau anak kecil hingga ia berusia lebih dari 9 tahun.2. Refluks AsamPenderita acid reflux atau gastroesophageal reflux disease (GERD) sebaiknya juga tidak mengonsumsi teh mint.Sebab teh mint mengendurkan katup yang memisahkan esofagus dari lambung.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :