Niatnya Ingin Bersih, Seorang Wanita Malah Menyesal Karena Keramas Setiap Hari, Efeknya Ngeri Banget!

By Gusthia Sasky T, Senin, 13 Desember 2021 | 16:10 WIB
keramas (Freepik/valuavitaly)

Tetapi hal ini lama kelamaan akan merusak rambut kita, apalagi jika digunakan setiap hari.

4. Memudarkan warna rambut

Sebagian dari kita mungkin mengecat rambut kita, tetapi mencuci rambut setiap hari adalah cara yang salah.

Karena mencuci rambut setiap hari akan memudarkan warna rambut lebih cepat.

Baca Juga: Bisa Irit Biaya Belanja! Nggak Usah Keramas Setiap Hari, Rambut yang Lepek Bisa Diatasi Hanya dengan Menempelkan 1 Bahan Ini, Sampai Lupa Ada Shampo!

5. Penyebab rambut rontok

Salah satu penyebab rambut kita rontok adalah keramas setiap hari.

Sehingga kita harus menghindari melakukan keramas setiap harinya.

Akar rambut kita akan lebih sensitif jika kita keramas setiap hari dan rentan terhadap kerusakan.

6. Membuat rambut bercabang

Minyak alami rambut membuat rambut kita sehat dan berkilau.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.