Resep Mi Goreng Sambal Matah Ini Rasanya Cukup Nampol Di Lidah!

By Robert Christianto, Rabu, 12 Januari 2022 | 20:00 WIB
Resep Mi Goreng Sambal Matah, Menu Sarapan Bercita Rasa Pedas yang Bikin Nagih (Sajian Sedap)

Bumbu Iris:4 siung bawang putih6 butir bawang merah 5 buah cabai rawit merah

Bahan Pelengkap:Sambal matahTelur ceplok

Cara Membuat Mi Goreng Sambal Matah:

1. Aduk rata mi bersama kecap manis, kecap asin, saus tiram, minyak wijen, garam, dan merica. Sisihkan.

2. Panaskan minyak. Tumis bumbu iris sampai harum. Sisihkan di pinggir wajan. Tambahkan telur. Aduk sampai berbutir kasar.

3. Tambahkan bakso sapi. Aduk rata. Masukkan taoge. Aduk sampai layu.

4. Tambahkan mi yang sudah terbalut bumbu. Aduk sampai rata.

5. Tuang kaldu dan daun bawang. Aduk sampai kering.

6. Sajikan mi bersama pelengkap.

Baca Juga: Resep Mi Goreng Rica Rica, Menu Sarapan Bercita Rasa Pedas yang Bikin Kantuk Langsung Hilang

 Baca Juga: Hentikan Sebelum Terlambat, STOP Makan Mi Goreng dengan 2 Bahan Tambahan Ini, Efek Samping yang Mengancam Tidak Main-Main

 Baca Juga: Resep Mi Goreng Bumbu Terasi, Menu Sarapan Praktis Dengan Aroma yang Begitu Lezat

 Baca Juga: Resep Mi Goreng Bumbu Telur Asin, Menu Sarapan Serba Mi yang Sulit Dilewatkan

 Baca Juga: Resep Mi Goreng Tabur Abon, Menu Sarapan Serba Mi yang Menarik Untuk Disantap