Awalnya Iseng Meletakkan Kapas Dalam Tempat Sampah, Wanita ini Bikin Para Tamu Jadi Betah Nongkrong Di Dapur, Kok Bisa?

By Raka, Selasa, 21 Desember 2021 | 18:10 WIB
Trik membuat tempat sampah wangi cukup dengan kapas (Kolase SHUTTERSTOCK)

Cara menghilangkan bau tak sedap pada tempat sampah

Dilansir dari Kompas.com melalui Taste of Home, Selasa (21/12/2021), untuk mengatasi bau tidak sedap dari tempat sampah, membutuhkan dua barang sederhana.

Cukup rendam bola kapas dalam minyak esensial sebanyak 5-15 tetes.

Kemudian, masukkan ke tempat sampah Anda sebelum memasukkan ke dalam kantong sampah baru.

Baca Juga: Bukan Dibuang, Ibu Rumah Tangga ini Malah Meletakkan Sisa Kulit Jeruk Dalam Bak Mandi, Hasilnya Bikin Seisi Rumah Bengong

Ini akan menjaga bagian dalam tempat sampah dan seluruh area dapur berbau bersih.

Kapas adalah bahan yang sangat menyerap dan tahan lama.

Kapas menyerap cairan tanpa berantakan, yang berarti aroma minyak esensial akan menempel.

Untuk mencegah bau sampah, ganti kapas setiap minggu atau lebih, sebelum kapas mulai menyerap bau yang kurang sedap.

Artikel berlanjut setelah video berikut ini.