Pusing Cari Cara Hapus Noda Pensil Warna di Dinding, Tahunya Cuma Modal Mayones Bisa Hilang Sendiri, Nggak Perlu Dicat Lagi!

By Idam Rosyda, Selasa, 28 Desember 2021 | 09:50 WIB
cara menghilangkan noda pensil warna di tembok (Kolase Kompas dan SajianSedap)

Cara Menghilangkan Noda Pensil Warna di Tembok

Jika Anda bingung bagaimana menghilangkan noda krayon atau pensil warna di tembok, ternyata Anda bisa menghilangkannya dengan mayones.

Siapa sangka jika mayones yang kerap digunakan untuk masakan, ternyata bisa digunakan untuk menghilangkan noda pensil warna di tembok.

Mayones adalah bahan yang mudah untuk membersihkan dan menghilangkan noda krayon atau pensil warna khususnya di tembok rumah Anda.

Baca Juga: Bisa Kinclong Kayak Toilet Hotel, Noda Kerak Di Kloset Ternyata Dapat Dihempas dengan Bahan Dapur Ini, Harganya Murah Gak Sampai 20 Ribu

Baca Juga: Satu Komplek Dibuat Geger, Ibu Rumah Tangga ini Bersihkan Seprei dari Noda Haid Cuma Modal Bumbu Nasi Goreng, Laundry Bisa Pada Tutup

Anda pun tak perlu mengecatnya lagi untuk menghilangkannya.

Caranya juga mudah kok.

cara menghilangkan segala jenis noda yang menempel di dinding.

Oleskan sedikit mayones ke noda krayon di dinding dan biarkan selama 10 menit.

Setelah selesai, gosok dengan kain basah.

Namun, jika Anda tidak punya mayones, Anda bisa menggunakan beberapa bahan lain yang juga ada di rumah lho.

1. Gunakan soda kue

Anda bisa menggunakan kain lembab dan celupkan kain tersebut ke dalam soda kue.

Setelah itu, gosokan kain lembab yang tercampur soda kue ke noda krayon di dinding sampai tanda krayon menghilang.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :