Mulai Pagi ini, Coba Siram Tanaman dengan Susu Basi Sisa Kemarin, Jangan Kaget Dalam Hitungan Menit, Halaman Bisa Berubah Drastis

By Marcel Mariana, Kamis, 30 Desember 2021 | 06:25 WIB
Siram air campuran susu basi ke tanaman dan lihat hasil nyatanya (Pixabay)

Ciri-ciri Susu Basi

Susu yang sudah tidak segar akan menimbulkan aroma yang tak sedap, biasanya akan tercium bau basi.

Selain itu, rasa susu juga tidak enak dan terasa asam. Rasa ini timbul akibat bakteri yang berkembang di dalam susu.

Hal tersebut berbeda dengan produk olahan susu seperti yoghurt yang memang memiliki rasa asam, tapi tetap saja rasanya berbeda dengan asam susu basi.

Susu yang bagus dan masih segar memiliki tekstur cair dan tidak ada gumpalan.

Sebaliknya, jika susu terlihat menggumpal dan memisah, itu tandanya sudah basi dan sebaiknya jangan diminum, ya.

Baca Juga: Kalau Masih Sayang Tubuh, Mending Jangan Minum Kopi Dicampur dengan Susu, Bisa Rugi Seumur Hidup !

Hal ini bisa menyebabkan gangguan pencernaan bahkan jika parah bisa mengalami diare.

Simpan susu cair dan yoghurt dalam botol dan tutup rapat, kemudian letakkan di kulkas.

Suhu dingin kulkas akan menambah panjang masa simpan susu dan yoghurt.