Bukannya Menakut-nakuti, yang Mau Naik Pesawat Mending Jangan Makan Kol dan Bawang Dulu, Kalau Gak Mau Rasakan Hal Buruk Ini!

By Idam Rosyda, Selasa, 28 Desember 2021 | 17:40 WIB
makanan yang tidak disarankan dimakan sebelum naik pesawat (SajianSedap)

SajianSedap.com - Semasa pandemi ini, penggunaan transportasi memang begitu dibatasi.

Hal ini bertujuan untuk menekan penyebaran virus Covid-19, apalagi dengan munculnya varian baru.

Untuk itu, keamanan dan ketertiban untuk naik pesawat harus dijaga.

Baca Juga: Bakar BB 10kg dalam 1 Bulan Tanpa Terasa, Terungkap Menu Diet Irish Bella, 3 Makanan Ini Jadi Pantangan

Baca Juga: Pantas Bisa Masak Makanan Bersantan Setiap Hari, Ternyata ini Rahasia Restoran Padang Agar Santan Bisa Melimpah Walau Pakai Sedikit Kelapa

Salah satunya adalah makanan yang dikonsumsi sebelum naik pesawat.

Jika Anda ingin nyaman dan aman naik pesawat, ternyata ada beberapa makanan yang sebaiknya tidak dikonsumi sebelum naik pesawat, salah satunya kol dan bawang.

Lalu mengapa makanan tersebut tidak disarankan dimakan?