BERITA POPULER : Menghilangkan Noda Hitam Pada Handuk dengan Bahan Di Dapur Sampai Khasiat Air Rebusan Daun Pisang

By Raka, Jumat, 31 Desember 2021 | 09:10 WIB
BERITA POPULER hari ini dari Menghilangkan Noda Hitam Pada Handuk dengan Bahan Di Dapur Sampai Khasiat Air Rebusan Daun Pisang (Kolase Freepik)

SajianSedap.com - Berita populer hari ini (31/12).

Dari cara menghilangkan noda hitam pada handuk.

Sampai khasiat dari air rebusan daun pisang.

Menghilangkan Noda Hitam Pada Handuk dengan Bahan Di Dapur

handuk

Handuk adalah salah satu alat rumah tangga yang mudah seklai kotor.

Dipakai seminggu saja, handuk yang awalnya bersih bisa berubah jadi dekil dan hitam.

Hal ini kerap menjadi tantangan tersendiri untuk mencuci handuk.

Pasalnya meski sudah dicuci, ternyata handuk terkadang masih saja kotor.

Baca Juga: BERITA POPULER : Cara Bikin Bumbu Ayam Bakar Meresap Sempurna Sampai Cara Potong Kentang Agar Tidak Mudah Menghitam