3. Mengatasi cincin tersangkut
Masalah ini sering kali dialami wanita.
Cincin sering terangkut di jari.
Kalau sudah begini, Anda tak perlu panik.
Anda bisa mengatasinya dengan mentega.
Oleskan mentega hingga melapisi semua cincin.
Setelah itu, perlahan gerakkan cincin untuk melepasnya.
Gampang kan Sase Lovers?
Selamat mencoba.
Artikel ini pernah tayang di Readers Digest dengan judul 15 Brilliant Butter Hacks You’ll Wish You Knew Sooner
Baca Juga: Kelezatan Resep Cumi Goreng Mentega Ini Bikin Kita Sulit Berhenti Tambah Nasi