Minum Obat Bisa Kena Efek Samping, Mending Atasi Asam Urat dengan Ketumbar, Lebih Aman dan Murah Meriah

By Gusthia Sasky T, Jumat, 7 Januari 2022 | 07:40 WIB
asam urat bisa diatasi dengan ketumbar (kompas)

Anda hanya perlu menelan satu bawang putih yang dicincang halus untuk dikonsumsi.

Namun jika dirasa sulit untuk menelan bawang putih, Anda bisa mencampurkannya ke dalam air putih hangat.

Jahe

Parutan jahe yang diseduh dengan air hangat kemudian diminum membuat tubuh jadi cepat berkeringat.

Yang nantinya dapat menghilangkan asam urat dari tubuh.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.

Baca Juga: Asam Urat Bisa Takut Masuk Tubuh, Caranya Cuma Minum Air Rebusan Daun yang Sering Ada di Pinggir Jalan ini, Coba Deh!

Jahe juga memiliki sifat anti inflamasi untuk meredakan nyeri dan bengkak yang kerap dirasakan jika asam urat kambuh.

Minyak jarak

Minyak jarak disarankan oleh Dr. BN Sinha untuk mengatasi asam urat.

Caranya cukup menghangatkan minyak jarak dan memijatnya di daerah yang terkena asam urat.