SajianSedap.com - Kulit bersih dan mulus tanpa cela tentu menjadi dambaan semua orang, terutama para wanita.
Namun, periode penuaan seiring bertambahnya usia tak bisa dihindari siapa saja.
Ini mengakibatkan produksi kolagen di wajah berkurang dan perlindungan dari dalam tidak cukup untuk membuat wajah tampak sempurna seperti saat masih muda.
Terlebih aktivitas di luar terkena paparan sinar matahari dan polusi membuat penuaan dini.
Sehingga banyak orang memilih beragam skincare dengan berbagai manfaat untuk mengatasi hal ini.
Namun dibanding merogoh banyak isi dompet, perawatan alami rumahan juga terbukti sangat efektif.
Salah satu bahan alami yang bisa dimanfaatkan adalah ketumbar.
Bumbu dapur ini diketahui cukup ampuh mengatasi beragam permasalahan kulit wajah.
Untuk membantu Anda mengatasinya, berikut ini perawatan rumahan yang bisa Anda coba.
Manfaat Ketumbar untuk Kecantikan
1. Anti-penuaan