Oleh karena itu, jahe menjadi rempah yang bermanfaat meredakan nyeri dan peradangan akibat asam urat.
Resep Ramuan Alami dari Jeruk Nipis
Bahan-bahan yang harus disiapkan:
1. 1 batang serai
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
2. 1 buah jeruk nipis
3. Madu secukupnya
4. 300 ml air panas
Cara membuat ramuan asam urat dari jeruk nipis:
1. Bersihkan kulit serai lalu cuci sampai bersih. Setelah itu geprek lalu iris kecil-kecil, kemudian sisihkan.