Sehingga, secara bertahap gejala diabetes akan sedikit berkurang.
3. Mencegah Kanker
Jika kita rutin mengonsumsi buah dewandaru, kandungan antioksidan yang kita dapatkan bisa membantu mencegah kanker, lo.
Hal ini karena, antioksidan tersebut bisa mencegah efek negatif dari radikal bebas penyebab kanker pada tubuh.
4. Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh
Seperti yang teman-teman tahu, kalau buah dewandaru ini banyak mineral dan vitaminnya.
Tentu saja, jika kita mengonsumsinya secara rutin bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh.
Apalagi, buah dewandaru mengandung vitamin A dan vitamin C yang cukup untuk asupan tubuh.
5. Meningkatkan Kesehatan Pencernaan
Karena sebagai salah satu buah yang mempunyai sifat antiradang dan antiseptik.
Buah dewandaru bisa membantu kita jika terjadi peradangan lambung, kembung, asam lambung naik, diare, dan masalah pencernaan lainnya.
Untuk itu, konsumsilah secara rutin buah dewandaru agar pencernaan kita selalu sehat.
Artikel telah ditayangkan di nakita dengan judul, Mandi Air Hangat Ternyata Berbahaya Bagi Pengidap Penyakit Diabetes! Jika Masih Nekat Nyawamu Jadi Taruhannya