SajianSedap.com - Anda tentu sudah gak asing lagi dengan olahan mi ya?
Mi memang sudah jadi makanan favorit banyak orang.
Bahkan saat imlek tiba, mi juga sering disajikan loh.
Ya, saat perayaan imlek tiba pasti mi selalu tersedia di meja makan.
Biasanya mi diolah dengan cara digoreng.
Nah, ternyata di balik mi tersebut ada makna tersediri loh.
Ya, bagi orang yang memakannya, ternyata mi memiliki makna yang luar biasa.
Penasarankan apa sebuah makna di balik mi?
Yuk simak artikel berikut ini!
Olahan Mi Memiliki Sebuah Makna
Kita semua tahu jika mi adalah gulungan yang panjang.