Pantas Saja Tetangga Jadi Iri, Wanita Ini Punya Wajah Awet Muda Cuma Modal Gunakan Ubi Rebus, Kok Bisa?

By Amelia Pertamasari, Jumat, 28 Januari 2022 | 13:25 WIB
Manfaat ubi jalar untuk kecantikan. (Tribun Palu - Tribunnews.com)

SajianSedap.com - Ubi merupakan pilihan makanan sehat untuk melengkapi nutrisi harian Anda.

Bahan pangan ini diketahui masih satu keluarga dengan kentang.

Namun, ubi diketahui lebih rendah kalori dibandingkan dengan kentang dan memiliki kandungan vitamin yang lebih tinggi.

Tak terbatas untuk dikonsumsi saja, ubi juga bisa menjadi rahasia kecantikan Anda.

Dengan memanfaatkan ubi sebagai perawatan wajah bisa menjadi perawatan wajah anti penuaan.

Masker wajah ubi jalar buatan sendiri ini mampu memudarkan tampilan garis dan kerutan, tetapi juga dapat meminimalkan bintik-bintik jerawat dan membersihkan kulit Anda secara mendalam.

Mungkin ini akan mengejutkan Anda, terutama jika Anda rutin mengonsumsi ubi jalar.

Namun, begitu Anda memahami bagaimana ubi jalar bermanfaat bagi kulit Anda secara eksternal, Anda akan kagum dengan betapa mudah dan efektifnya masker wajah ini.

Lihat berikut ini manfaat dan penggunaan ubi jalar untuk kecantikan wajah.

Baca Juga: Alhamdulillah Bisa Lepas dari Skincare, Flek Hitam Di Wajah Bisa Musnah Dalam Hitungan Hari dengan Pare, Begini Caranya

Paket Perawatan Wajah dengan Ubi Jalar Rebus

Dilansir dari apsaraskincare, berikut ini pengunaan ubi jalar rebus untuk perawatan wajah.