Nyesel Baru Tahu! Pisang Ternyata Bisa Jadi Pengganti Obat Hipertensi, Tekanan Darah Bisa Turun Lebih Cepat dari Obat Dokter

By Virny Apriliyanty, Sabtu, 29 Januari 2022 | 18:10 WIB
Pisang untuk hipertensi ()

SajianSedap.com - Darah tinggi termasuk salah satu penyakit yang paling sering diidap tubuh di masa sekarang ini, lo.Rasanya, gak heran lagi kalau orang tua mengidap darah tinggi.Bahkan, yang muda pun sudah bisa kena, lo.Akibatnya, orang harus minum obat seumur hidup.Namun sebelum itu, coba deh rutin konsumsi pisang.Soalnya, pisang ternyata baik banget jadi obat darah tinggi, lo.Pisang dan Darah tinggiPisang buah padat nutrisi yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.Pisang bermanfaat meningkatkan kesehatan kulit, pencernaan, buang air besar, dan menjaga tekanan darah tetap stabil.

Baca Juga: Bikin Iri Tetangga Gegara Wajahnya Selalu Awet Muda, Ternyata Rahasia Wanita Ini Cuma Pakai Roti Tawar dan Susu, Wow Banget Efeknya!

Mengutip dari buku berjudul Healing Food, pisang merupakan sumber potasium dan serat.Penelitian menunjukkan bahwa diet kaya kalium dan serat bisa mengurangi risiko stroke dan penyakit jantung.Kalium juga penting untuk menjaga tekanan darah.Cara konsumsi pisang untuk penderita darah tinggi:Anda bisa mengonsumsi pisang secara langsung.Namun, bila bosan, Anda bisa mengolah pisang menjadi smoothie atau menjadikannya sebagai topping sereal.Asal tahu saja, pisang buah yang baik untuk penderita diabetes.Sebab pisang mengandung gula alami, serat, yang baik untuk kesehatan penderita gula darah.Jus Pisang Untuk Turunkan Hipertensi

Baca Juga: Jangan Kaget, Kalau Minum Jus Lidah Buaya Tiap Pagi, Efeknya Bisa Hempas Penyakit yang Sering Menyerang Lambung Ini, Mulai Besok Harus Coba

Tahukah minum jus pisang ternyata bisa membantu kita menurunkan tekanan darah tinggi.Hal itu seperti diung kap dalam buku berjudul "Bebas Hipertensi dengan Jus" yang dilansir dari Kontan.co.id (23/9/2020).Disebutkan bahwa pisang menjadi salah satu bahan alami yang baik dikonsumsi oleh mereka penyandang tekanan darah tinggi alias hipertensi.Pasalnya pisang mengandung kalium yang berfungsi untuk menurunkan tekanan darah.Selain itu, kalium dalam pisang juga berfungsi untuk menjaga keseimbangan air di dalam tubuh, menjaga kesehatan jantung, membantu mengedarkan oksigen ke otak.Untuk merasakan manfaat pisang sebagai penurun darah tinggi, kita cukup membuat jus pisang yang ditambahkan dengan beberapa bahan lainnya.Berikut resep membuat jus pisang untuk obat alami tekanan darah tinggi:- Pisang uli 1 buah atau 100 gram- Jeruk nipis 1/2 buah

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.

Baca Juga: Heran Lihat Suami kok Sikat Gigi Pakai Tambahan Garam, Seminggu Kemudian Bikin Heboh Seisi Rumah dengan Hasilnya, Bikin Takjub

- Kismis 1 sendok mankan- Air 1/2 gelasCampurkan semua bahan lalu blender hingga halus. Minum jus pisang tersebut dengan segera.Selain mengonsumsi jus pisang, kita juga sebaiknya jangan lupa untuk mulai rajin olahraga dan menjalankan pola hidup sehat supaya maksimal dalam menurunkan tekanan darah tinggi.Penting bagi kita untuk mengontol tekanan darah tetap berada di angka normal.Sebab tekanan darah yang tidak terkontrol atau bahkan cenderung tinggi dapat memicu risiko yang lebih fatal.Dalam laman cdc.gov (19/5/2021) artikel berjudul "High Blood Pressure Symptoms and Causes", disebutkan bahwa ketika tekanan darah tinggi, pembuluh darah arteri akan mengeras, sehingga aliran darah bisa tidak lancar.Ketika suplai darah tidak lancar di tubuh ke organ-organ tubuh yang membutuhkan, apalagi jantung.Hal itu akan menimbulkan berbagai masalah kesehatan, termasuk serangan jantung, stroke dan penyakit kardiovaskular lainnya.Artikel ini telah tayang di Kontan.co.id dengan judul "Begini Aturan Konsumsi Pisang untuk Menurunkan Tekanan Darah Tinggi"

Baca Juga: Mulai Hari Ini, Coba Rebus Kunyit dan Asam Jawa Lalu Minum Airnya Hangat-hangat, Jangan Kaget Kalau Rasakan Tubuh Jadi Segar Bugar