Heran Lihat Mertua Tiap Pagi Gosok Tomat ke Ketiak, Saat Coba Sendiri Wanita Ini Malah Takjub Lihat Efeknya, Ada Apa?

By Amelia Pertamasari, Selasa, 1 Februari 2022 | 08:10 WIB
Cara menghilangkan bau badan dengan bahan alami. (Tribun Solo - Tribunnews.com)

5. Air Mawar

Ambil beberapa tetes air mawar dan oleskan pada ketiak. Bisa juga menambahkan beberapa tetes air mawar ke air mandi.

Ini membantu menyingkirkan bau ketiak.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.

Baca Juga: Gak Perlu Lagi Malu Karena Bau Badan, Coba Oles Bumbu Dapur Ini ke Ketiak, Dijamin Hasilnya Menang Jauh Daripada Pakai Deodoran

6. Bubuk Cendana

Aroma bubuk cendana yang menenangkan membantu menyingkirkan bau ketiak yang tidak sedap.

Campur sedikit bubuk cendana beserta air sampai menyerupai pasta, lalu oleskan pada ketiak dan biarkan kering. Bilas dengan air dingin hingga bersih.

7. Jus Lobak

Ambil satu buah lobak, parut, dan peras airnyanya. Oleskan jus ini ke bagian ketiak.

Jus lobak dipercaya memiliki khasiat membunuh bakteri pada ketiak yang menyebabkan bau tidak sedap.