Tolong Emak-emak Waspada, Segera Pindahkan Bumbu Dapur Kalau Masih Diletakkan Dekat Kompor, Efeknya Bikin Rugi Seisi Rumah

By Amelia Pertamasari, Rabu, 2 Februari 2022 | 08:00 WIB
Kesalahan menyimpan rempah dan bumbu dapur. (Kompas.com)

SajianSedap.com Bumbu dan rempah adalah bahan yang fungsinya sangat penting dalam masakan.

Pasanya, bumbu dan rempah berguna pada pengolahan makanan untuk memberikan warna, rasa, dan aroma yang sedap pada masakan.

Maka wajar, beragam bumbu dan rempah dengan berbagai fungsinya hampir semua tersedia di dapur.

Meski hanya masakan sederhana, bumbu dan rempah seperti garam, bawang merah, hingga lada selalu menjadi bumbu dasar masakan.

Oleh karena penggunaannya yang sangat dibutuhkan setiap saat, maka wajar bumbu dan rempah diletakkan dekat dengan pengolahan saat masak.

Umumnya banyak orang yang meletakkan bumbu dan rempah di dekat kompor.

Namun siapa sangka, meletakkan bumbu dan rempah di dekat kompor yang menimbulkan panas tersebut ternyata bisa menimbulkan kerugian.

Kok bisa? Kira-kira apa kerugian dan bahayanya?

Yuk simak ulasannya berikut ini.

Baca Juga: Kasih Tahu Pembantu Sekarang! Jangan Pernah Taruh Madu di Dekat Kompor Kalau Masih Sayang Nyawa, Efeknya Bahaya Banget

Kerugian Meletakkan Rempah dan Bumbu Dekat Kompor

Dilansir dari Best Life Online, para ahli sudah mengatakan Anda tidak boleh menyimpan rempah-rempah di dekat kompor Anda.