Setajam Beli Baru, Gunting Kuku yang Tumpul Bisa Tajam Lagi Cuma Modal Korek Api, Kok Bisa?

By Idam Rosyda, Rabu, 2 Februari 2022 | 12:40 WIB
Ilustrasi - Waspada! Gunting Kuku Ternyata Bisa Menjadi Pembawa Penyakit, Segera Rutin Bersihkan dengan Cara Ini (Bunphot)

SajianSedap.com - Kecil-kecil cabe rawit, pepatah ini nampaknya cocok untuk alat pemotong kuku atau gunting kuku.

Ya, alat satu ini kerap diaggap sepele oleh sebagian orang.

Namun sejatinya, gunting kuku begitu dibutuhkan oleh setiap orang.

Alhasil perawatan gunting kuku ini pun kerap diabaikan.

Sehingga gunting kuku mudah sekali tumpul.

Karena hal ini sebagian orang memilih untuk membeli gunting baru.

Tapi Anda tentu tidak mau bukan membeli gunting kuku baru terus-terusan.

Nah, agar hal ini tidak terjadi Anda bisa kok menajamkan lagi  gunting kuku Anda.

Tak perlu bingung, Anda ucma harus siapkan korek api dan amplas.

Baca Juga: Jangan Langsung Panik! Ternyata Inilah Cara Mengatasi Darah Beku di Kuku, Jaminan Tidak Perlu Pergi ke Dokter

Cara Menajamkan Gunting Kuku

Alih-alih bisa memotong kuku, terkadang gunting kuku yang tumpul malah bisa membuat kuku terluka.