Pantas Bertahun-Tahun Mertua Selalu Pakai Pisau yang Sama, Ternyata Rahasianya Cuma Lakukan Cara Mudah Ini untuk Bikin Pisau Tetap Tajam, Jadi Gak Perlu Beri Baru Lagi

By Gusthia Sasky T, Jumat, 4 Februari 2022 | 09:25 WIB
cara mudah bikin pisau tetap tajam (kompas)

SajianSedap.com - Pisau memanng jadi salah satu aset penting di dapur.

Bagaiamana tidak, setiap mau memasak pisau memang selalu digunakan.

Ya, pisau digunakan untuk memotong sayur, bumbu masak, atau bahkan ayam.

Nah, kadang kali pisau yang sering kita pakai suka timbul masalah.

Anda pun pasti pernah merasakannya.

Ya, apalagi kalau bukan pisau yang tumpul.

Kalau sudah tumpul banyak yang memilih untuk membeli pisau baru.

Namun, kini Anda gak perlu buru-buru beli pisau baru.

Karena cuma lakukan cara mudah ini bisa bikin pisau tetap tajam kok.

Baca Juga: Jangan Buru-buru Beli Baru, Begini Cara Menajamkan Pisau Tumpul Dalam Hitungan Menit, Cuma Modal Alat Minum dari Dapur

Cara Mudah untuk Bikin Pisau Tetap Tajam

Banyak yang mengatakan bahwa menggunakan pisau tumpul lebih berbahaya daripada menggunakan pisau tajam.